Hidup sebagai anak kedua dari tiga bersaudara tidak pernah mudah, dan Aryawira Dewangga dapat membuktikan pernyataan tersebut melalui kisahnya.

Terlahir dalam keluarga yang serba berkecukupan seharusnya bukanlah sebuah masalah. Tumbuh-kembang Wira—nama panggilan—terjaga dengan baik. Kehidupan akademis si putra kedua kurang lebih sama seperti sang kakak, Angkara Dewanata. Meski umur terpaut empat tahun, sang ayah selalu mendaftarkan ke sekolah yang sama, dan Wira tidak pernah menolak maupun membantah.

Aryawira Dewangga akan selalu patuh. Mungkin akan terus seperti itu.

Angkara, sosok terkuat pertama yang pernah dikenalnya (selain ayah). Wira hidup di balik bayang sang kakak, selalu satu tangga di belakang yang tertua. Namun, dia tidak sekalipun mengeluh. Tidak sekalipun ia mengharapkan “adil” manakala kakaknya mendapatkan “lebih” dari orang tu...

jul 13 2020 ∞
jul 13 2020 +
jul 14 2020 ∞
jul 15 2020 +
jul 13 2020 ∞
jul 13 2020 +
  • Name : Aryawira Dewangga
  • Nickname : Wira; Mas (family)
  • Gender : Male
  • Nationality : Indonesian
  • Ethnicity : Javanese - Balinese
  • POB : Denpasar, Bali
  • DOB : July 1st 1994
  • Blood Type : O
  • Siblings : 2 (Older brother, younger brother)
  • Occupation : Sekolah Pelita Harapan’s English Teacher
jul 13 2020 ∞
jul 13 2020 +
  • Australian Independent School (AIS); Preschool from 1998 until 2000
  • Australian Independent School (AIS); Elementary from 2000 until 2006
  • Australian Independent School (AIS); Junior High School from 2006 until 2009
  • SMA 8 Jakarta from 2009 until 2012
  • English Literature Major at Universitas Indonesia, started August 2012
  • Graduated February 2016, GPA 3.81
jul 14 2020 ∞
jul 14 2020 +
  • Seorang yang sederhana, salah satu ajaran dari orang tua yang selalu ia aplikasikan dalam hidup.
  • Karena terbiasa sedari kecil, Wira menjadi pribadi yang sabar dan mudah mengalah.
  • Banyak menghabiskan waktu dengan Raka yang /ceriwis/ mempengaruhi sifat Wira menjadi seorang yang cukup /easy-going/.
  • Percaya diri di depan, pesimis di belakang.
  • Sulit menentukan pilihan dalam keadaan tertentu.
  • Sifat dasarnya yang perhatian dan ramah membuat ia mudah dekat dengan anak-anak kecil.
jul 13 2020 ∞
jul 14 2020 +
  • Tinggal bersama di apartemen dengan Angkara dan Raka.
  • Dalam keluarganya, Wira dibahasakan dengan “Mas”. Sementara Angkara dengan “Kakak” dan Raka dengan “Adik” atau “Dedek”.
  • Di luar, Wira membahasakan diri dengan “Saya” atau “Aku” (menggunakan “Gue” di saat tertentu saja).
  • Setelah lulus kuliah langsung bekerja sebagai guru honorer di sekolah swasta, Sekolah Pelita Harapan.
  • Mengidap trypophobia akut.
  • Waktu senggangnya lebih sering dihabiskan untuk menjadi supir pribadi Angkara dan Raka.
  • Berbeda dengan kakak dan adiknya, Wira lebih senang ke luar dengan mengendarai motor atau transportasi umum.
  • Kesukaan dan ketidaksukaan? Cari tahu saja dengan mengenal Wira.
jul 13 2020 ∞
jul 14 2020 +